Mengenal Lampung
Lampung adalah salah satu provinsi di indonesia bagian ujung selatan Pulau Sumatra. Ibu kota provinsi Lampung terletak di Kota Bandar Lampung. Lampung merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki berbagai keunggulan. Provinsi Lampung memiliki pelabuhan utama, yaitu Pelabuhan Internasional Panjang dan Pelabuhan Penyebrangan Bakauheni, serta bandar udara utama yakni Bandara Internasional Radin Inten II…
